Resep Pastel Tutup Firhan MasterChef Indonesia, Cocok Untuk Menu Sahur ~ Siapa nih yang suka nonton acara MasterChef Indonesia di RCTI ? Pasti tau lah ya dengan Firhan runner-up MasterChef Indonesia Season6 ini. Nah kali ini aku mau nyobain resep pastel tutupnya Firhan, lihat resepnya ini di youtubenya Devina …
Masih di rumah aja karena pandemi corona (covid-19) belum berakhir? Yuk, tetap semangat! Banyak kok kegiatan yang bisa dilakukan di rumah. Ini Ide Kegiatan Yang Bisa Dilakukan di Rumah Saat Pandemi Corona 1. Melakukan Olahraga Pagi Bersama Keluarga Nah, biasanya kalau anak sekolah, pagi udah nggak sempet deh …
Anak-anak sekolah online di rumah karena sekolah masih diliburkan? Ibu-ibu harus siap-siap nih menyajikan camilan untuk anak. Entah kenapa anak-anak tuh suka merasa lapar ya kalau belajar 😀 Camilan bisa diberikan di antara jam makan siang dan makan malam, biar nggak terlalu kenyang saat jam makan tiba. Suka bingung …
Yuk, bikin sendiri Oreo Dessert Box Enak Lumer! Bikinnya gampang kok, nggak pakai dikukus dan nggak perlu oven juga. Sebenarnya udah dari dulu sih resep oreo dessert box ini bersliweran di IG maupun youtube, dan baru sekarang aku coba bikin sendiri, mumpung lagi ada stok oreonya di rumah. Untuk …
Kalau staycation di hotel, apa sih yang biasanya menarik perhatian teman-teman? Pastinya banyak yang menarik perhatian saat menginap di suatu hotel, baik itu pemandangan, breakfast dan fasilitas lainnya. Apakah pemandangan sekitar hotel indah, menarik, atau instagramable? Apakah menu breakfastnya bervariasi dan enak? Apakah ada kolam renang dan fasilitas lainnya? …
Aiola Food Caravan di Surabaya Barat berada di Graha Fairground Surabaya (Jl. Mayjend Yono Soewoyo No. 40, Dukuh Pakis, Surabaya). Tempat makan outdoor dengan beberapa caravan berkumpul di situ. Buka mulai 11.00 sampai 23.00 . Kalau malam hari akan terlihat lebih menarik dengan lampu-lampunya yang menyala. Bulan …
Bentar lagi sudah akhir tahun, ya. Teman-teman sudah merencanakan liburan kemana nih? Liburan ke Bali aja, yuk! Sekarang ini banyak sekali daerah indonesia yang memberikan pelayanan jasa penerbangan untuk rute ke daerah Bali. Bali adalah sebuah daerah yang selalu memberikan cerita tersendiri ketika dikunjungi. Pulau Bali merupakan sebuah pulau yang …